Posts Tagged koran

Ulat Bulu Serbu Kantor Dewan – Malang News

Ulat Bulu Serbu Kantor Dewan – Malang News.

MALANG- Setelah sempat menghilang dari peredaran, kini ulat bulu kembali menyerang wilayah Kota Malang, Kamis (12/5/2011). Tak tanggung-tanggung, ulat bulu tersebut langsung mewabah ke pohon dan bunga yang ada di taman Kantor DPRD Kota Malang. Hari itu juga petugas Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) melakukan penyemprotan pestisida untuk menghentikan penyebaran ulat tersebut.

, , , , , ,

Tinggalkan komentar

Ayam Jago Gegerkan Pasuruan – Malang News

Ayam Jago Gegerkan Pasuruan – Malang News.

PASURUAN – Ayam jago milik warga Pasuruan ini benar-benar jagoan. Dua kali disembelih, ayam milik Fathur (37) warga Dusun Gentengan, Desa/Kecamatan Nguling tak kunjung mati. Bahkan, ayam jago itu masih bisa jalan dan lari meski darah mengucur dari lehernya.

“Pada sembelihan yang pertama dengan pisau tidak membuat ayam jago sampai mati sehingga saya mencoba lagi namun tetap tidak mati,” kata Agus, tukang menyembelih hewan yang sudah bertahun-tahun dipercaya warga menanggapi keanehan tesebut, Kamis (12/5/2011).

, , , , ,

Tinggalkan komentar

Akhirnya George dan Arifin Ikut Kongres PSSI – Malang News

Akhirnya George dan Arifin Ikut Kongres PSSI – Malang News.

JAKARTA – Putusan mengejutkan dibuat oleh Komite Banding (Komding) Pemilihan Ketua Umum PSSI. Komding memutuskan meloloskan George Toisutta dan Arifin Panigoro sebagai calon Ketua Umum, Wakil Ketua Umum dan Komite Eksekutif PSSI.

Hal itu diumumkan Komding Pemilihan PSSI dalam konferensi pers yang digelar di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta, Kamis (12/5/2011). Menurut ketua Komding Achmad Riyadh keputusan menganulir itu diambil setelah mereka melihat adanya manipulasi data dan fakta oleh pengurus PSSI lama, atas seluruh proses banding pencalonan.

, , , , , , , ,

Tinggalkan komentar

UIN Malang Dirikan Fakultas Kedokteran – Malang News

UIN Malang Dirikan Fakultas Kedokteran – Malang News.

MALANG- Universitas Islam Negeri (UIN) Maulanan Malik Ibrahim (Maliki) Malang menargetkan sudah memiliki fakultas kedokteran (FK) dan politeknik pada tahun 2012. Rencana ini disampaikan pihak UIN ketika mendapat kunjungan langsung dari Presiden Islamic Development Bank (IDB) Group, Dr. Ahmad Muhammed Ali Madani, Selasa (10/5/2011). Dalam kesempatan tersebut juga ikut hadir mantan Presiden Republik Indonesia, Prof.Dr. Ing. Bacharuddin Jusuf Habibie. Dr. Ali dan BJ. Habibie mengunjungi UIN Maliki untuk melihat langsung bantuan dari IDB Group yang telah diimplementasikan di UIN Maliki ini.

, , , , , ,

Tinggalkan komentar

Isu Pemain Mogok, Arema Keok di Kanjuruhan

Arema Indonesia benar benar dipermalukan di puluhan ribu pendukungnya. Dan harus menerima kekalahan telak 0 – 4 dari tamunya Jeonbuk Hyundai Motors pada penyisihan Grup G Liga Champions Asia (LCA),Rabu, 16 Maret 2011.
Baca entri selengkapnya »

, , , , , , ,

1 Komentar

Muat Kartun Tsunami, Koran Malaysia Diboikot

Sebuah harian di Malaysia menuai kemarahan dan kecaman setelah memuat kartun yang dinilai tidak bersimpati terhadap penderitaan rakyat Jepang. Koran ini bahkan akan diboikot jika tidak meminta maaf. Baca entri selengkapnya »

, , , , , , , , ,

Tinggalkan komentar